Network marketing (pemasaran jaringan) atau multi-level marketing (MLM) merupakan salah satu skema bisnis yang bisa menjadi alternatif bagi Anda yang ingin memiliki bisnis sendiri yang bisa dijalankan dari rumah. Namun, Anda harus teliti dalam memilih perusahaan network marketing karena terdapat sebagiannya yang berkedok penipuan atau scam. Jadi bagaimana cara membedakan … [Read more...]
6 Kesalahan yang Dilakukan Member Network Marketing (MLM) Baru
Terdapat berbagai mitos dan kesalahpahaman yang menyelimuti network marketing (pemasaran jaringan) atau multi-level marketing (MLM). Namun harus diakui, skema bisnis ini menjadi salah satu cara terjangkau untuk memulai bisnis dari rumah. Sayangnya, banyak orang yang terlibat dalam network marketing membuat kesalahan yang justru merugikan bisnis mereka sendiri. … [Read more...]
7 Prinsip Menjalankan Network Marketing (MLM) yang Sukses
Network marketing (pemasaran jaringan), atau multi-level marketing (MLM), adalah salah satu model bisnis yang berkembang pesat dalam beberapa dekade terakhir. Di Amerika, antara tahun 1993 hingga 2003, total pendapatan penjualan langsung (direct selling) tumbuh sebesar 7,1% per tahun, yang berarti berada di atas laju pertumbuhan ekonomi AS. Sebuah model bisnis yang mampu … [Read more...]
Apa itu Skema Piramida Ponzi? Apa MLM Masuk Didalamnya?
Skema Ponzi (Ponzi scheme) diambil dari nama Charles Ponzi, seseorang yang menjadi terkenal karena menggunakan teknik ini pada tahun 1920an di Amerika. Ide skema Ponzi telah hadir dalam beberapa karya sastra, misalnya, dalam novel Charles Dickens tahun 1844 berjudul Martin Chuzzlewit dan novel tahun 1857 berjudul Little Dorrit. Ponzi benar-benar menjalankan skema ini … [Read more...]
7 Mitos dan Fakta tentang Network Marketing atau MLM
Network marketing atau yang juga banyak disebut sebagai multilevel marketing (MLM) merupakan salah satu skema 'bekerja dari rumah' yang banyak disalahpahami. Network marketing dipandang sebagai bisnis tidak penting yang sering dilakukan ibu rumah tangga untuk mengisi waktu luang. Namun seperti skema bisnis lainnya, network marketing merupakan salah satu skema yang bisa … [Read more...]
Perbedaan antara Direct Selling & Multilevel Marketing (MLM)
Definisi Direct Selling Direct selling atau penjualan langsung adalah kegiatan pemasaran serta penjualan produk langsung ke konsumen dalam lingkungan non-ritel. Pada direct selling (penjualan langsung), penjualan terjadi di rumah, di tempat kerja atau di lokasi non-toko lainnya. Sistem ini diadopsi untuk menghilangkan sebagian besar perantara seperti pusat distribusi … [Read more...]
Cara Bergabung sebagai Member JAFRA Indonesia
Selamat Datang di BIUTIVA Selamat datang di BIUTIVA, website tentang produk dan peluang bisnis JAFRA. Perkenalkan, nama saya Indri Oktaviani. Saya sudah menjadi konsultan JAFRA selama kurang lebih 5 tahun. Selama di JAFRA saya telah memiliki tim dari seluruh Indonesia. Jadi, teman-teman jangan ragu jika ingin bergabung karena pasti akan dibimbing sampai bisa … [Read more...]